Iklan

Sudah Resmi Tanda Tangan Kontrak Rp6 Miliar, Bintang Baru PSM Makassar Batal Main di Penyisihan Grup AFC

tim redaksi timurkotacom
Kamis, November 30, 2023 | 4:55 AM WIB Last Updated 2023-11-29T21:56:46Z

Pemain PSM Makassar menjalani latihan jelang lawan Hai Phong (Foto: Dok. Istimewa)

TIMURKOTA.COM, MAKASSAR- Rekrutan baru PSM Makassar harus melewatkan dua pertandingan diimpikan semua pemain.

Bertanding di level AFC merupakan sebuah kebanggaan karena langsung berhadapan dengan tim-tim terbaik ASEAN. 

Bagi para pemain, selain pengalaman bertanding. Mereka juga akan merasakan level berbeda ketika bermain di AFC.

Namun bagi pemain PSM Makassar, kesempatan bermain di AFC harus menunggu. Jika Pasukan Ramang lolos ke fase grup, maka dipastikan rekrutan baru dapat bermain. 

Peluang PSM Makassar untuk bermain pada fase grup terbuka lebar. Jika mampu mengalahkan Hai Phong maka hampir dipastikan akan lolos.

Skuad PSM Makassar sepertinya akan rampung. Kehadiran dua sosok pemain baru menjadi penyempurna bagi strategi permainan Bernardo Tavares. 

Kehadiran dua pemain akan menempati posisi vital yang selama ini menjadi kelemahan PSM Makassar dan kerap dimanfaatkan tim lawan.

Bernardo Tavares sengaja merekomendasikan dua pemain tersebut untuk menjadi kekuatan utama pada sektor gelandang serang dan striker murni. 

Jika keduanya telah beradaptasi dengan baik, maka kemungkinan besar PSM Makassar akan kembali menjadi tim menakutkan di Liga 1. 

Selain itu, akan memperbaiki posisi di klasemen sementara. Saat ini PSM Makassat berada di urutan 10. Secara perlahan Pasukan Ramang mulai merangsek naik. 

Sebelumnya, PSM Makassar sempat tertahan di urutan ke-12, raihan tiga poin atas Persikabo 1973 membuat Yuran dkk kembali ke jalur papan tengah.

PSM Makassar bisa dikata akan menjadi salah satu klub paling banyak melakukan perombakan di lini depannya.

Pasukan Ramang musim ini mendatangkan sejumlah pemain asing pada putaran kedua. Dari semua pemain tersebut, ada beberapa legiun asing.

Bernardo Tavares bahkan merombak total pemain strikernya. Sudah tak nama Everton Nascimento dan Wiljan Pluim.

Posisi dua pemain tersebut diisi dua pemain lainnya yakni, Victor Mansaray dan Ze Paulo. Keduanya didatangkan khusus untuk mengangkat prestasi tim. 

Keduanya baru setengah babak bermainan dan sudah mampu menunjukan permainan terbaiknya. 

Banyak klub iri dengan PSM Makassar yang mendatangkan pemain mumpuni dengan nilai kontrak terkangkau.

PSM Makassar hampir dipastikan akan memainkan semua pemain asing barunya saat berhadapan dengan Persib Bandung. 

Duel melawan Persib Bandung pada lanjutan putaran kedua Liga 1 akan menjadi panggung bagi dua pemain asing PSM Makassar. 

Persib Bandung musim ini menjadi tim yang paling sulit dikalahkan. Pada laga terakhir mereka membantai Dewa United dengan skor 5-1.

Bernardo Tavares kemudian akan memaksimalkan pemain baru. Saat ini PSM Makassar telah mendatangkan sejumlah pemain asing baru. 

Jika semua pemain tersebut dapat dimaikan. Maka PSM Makassar akan makin solid khususnya pada sektor penyerangan.

Dengan begitu maka PSM Makassar akan diperkuat dua pemain asing baru setelah sebelumnya Victor Mansaray telah menjalani debut pekan lalu saat melawan Persija Jakarta.

Saat menjalani debut, Victor mampu menciptakan gol buat PSM Makassar. Namun dia tetap kecewa, pasalnya ia gagal menyelamatkan Pasukan Ramang dari kekalahan. 

Kini Victor makin percaya diri untuk mencetak gol demi gol agar mampu mengangkat posisi PSM Makassar di klasemen sementara. 

Sementara pemain asing baru lainnya, Ze Paulo telah terdaftar secara resmi di PT LIB sebagai pemain asing PSM Makassar.

Ia dipastikan akan membela PSM Makassar dalam pertandingan melawan Dewa United.

Menghadapi Persib Bandung duo striker dengan nilai kontrak mencapai Rp6 Miliar tersebut akan menjadi tumpuan utama dalam membongkar lini depan Maung Bandung.

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Sudah Resmi Tanda Tangan Kontrak Rp6 Miliar, Bintang Baru PSM Makassar Batal Main di Penyisihan Grup AFC

Jangan lupa ikuti kami di


Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Trending Now

Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Iklan

.entry-content { line-height: 1.4em; }