Iklan

Resmi Bergabung PSM Makassar, Striker Berusia 22 Tahun Ancam Posisi Ujung Tombak Pantai Gading

timurkota.com_official
Selasa, Maret 28, 2023 | 5:33 AM WIB Last Updated 2023-03-27T22:33:02Z

Wiwink-Bola, Selasa 28 Maret 04:40 WIB

Pemain PSM Makassar merayakan gol Everton Nascimento


TIMURKOTA.COM, MAKASSAR- Striker berusia 22 tahun akan menjadi kekuatan baru PSM Makassar.

Jangan Lewatkan: Gelandang Serang Keturunan Brasil Calon Duet Wiljan Pluim di PSM Makassar, Singkirkan Sang Pangerang Rasyid Bakri


Jangan Lewatkan: RESMI- Komdis PSSI Jatuhi Hukuman Tambahan Yuran Fernandes Akibat Kartu Merah Lawan Persita

Rekrutan anyar tersebut akan menjadi opsi bagi Bernardo Tavares jika kondisi tim dalam keadaan buntu.

PSM Makassar resmi mendapat tambahan  amunisi di lini depan musim depan.

Jangan Lewatkan: Jarang Disorot, Bek Tangguh Asal Papua Punya Keunggulan Dinding Yuran, Musim Depan Dirumorkan Bergabung di PSM 

Posisi Donald Bissa paling terancam. Di antara beberapa striker yang dimiliki Pasukan Ramang, pemain naturalisasi asal Pantai Gading ini dianggap paling minim konstribusi. 

Ia baru mencetak satu gol dari 10 kali penampilan bersama PSM Makassar. Ini berbanding terbalik dengan capaian Ramadhan Sananta yang musim ini mampu mencetak 11 gol hingga memasuki pekan ke-32. 

Jangan Lewatkan: Dua Pemain Resmi Tinggalkan PSM Makassar Bernardo Sempat Dibuat Pusing, Kini Nasibnya Didepak Klub Karena Minim Konstribusi

Begitu juga dengan Everton Nascimento mampu mencetak 8 gol untuk PSM Makassar. 

Ada pun Ricky Pratama yang belum mampu mencetak gol namun daya dobraknya ketika dimainkan membuat Bernardo Tavares kerap menurunkan.

Sementara itu pemain yang dipastikan akan bergabung musim depan di PSM Makassar yakni Prince Patrick Kallon.

Pemain berusia 21 tahun memiliki kecepatan di atas rata-rata. Selain itu ia juga memiliki kemampuan dalam membuka peluang bagi pemain depan lainnya. 

Patrick sempat dipinjamkan ke Dewa United. Namun pada awal Mei mendatang, dia akan kembali ke PSM Makassar setelah resmi menuntaskan masa peminjaman.

"Kami tetap membuka kepada pemain yang telah menjalani masa peminjaman. Tujuan proses peminjaman untuk memberi jam terbang lebih kepada para pemain," ungkap, Bernardo Tavares.

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Resmi Bergabung PSM Makassar, Striker Berusia 22 Tahun Ancam Posisi Ujung Tombak Pantai Gading

Jangan lupa ikuti kami di

Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Trending Now

Konten Berbayar berikut dibuat dan disajikan advertiser. Wartawan timurkota.com tidak terlibat dalam aktivitas jurnalisme artikel ini.

Iklan